Keuntungan Buka Tabungan BritAma X, Anak Muda Wajib Simak

Advertorial | CNN Indonesia
Sabtu, 23 Jul 2022 00:00 WIB
Tak dipungkiri, perkembangan zaman membawa begitu banyak perubahan dalam aspek kehidupan.
Foto: Arsip BRI
Jakarta, CNN Indonesia --

Tak dipungkiri, perkembangan zaman membawa begitu banyak perubahan dalam aspek kehidupan. Terlebih pandemi Covid-19 yang melanda makin mempercepat perubahan tersebut, tak terkecuali sektor perbankan.

Sama seperti sektor lainnya, perbankan beradaptasi dengan perubahan dan mengadopsi teknologi untuk menjawab kebutuhan masyarakat. Mulai dari transaksi perbankan hingga berbelanja di e-Commerce yang kini serba digital.

Melihat percepatan perubahan zaman itu, BritAma X hadir memberi jawaban. BritAma X merupakan salah satu produk tabungan terbaik dari Bank Rakyat Indonesia (BRI) yang menawarkan kartu debit dengan desain khusus yang elegan. Dengan desain elegan, BritAma X cocok kaum muda.

Tabungan ini dilengkapi kartu debit berlogo Mastercard yang dapat digunakan untuk bertransaksi dimana saja dan kapan saja.

BritAma X menjadi solusi tepat untuk anak muda zaman now yang ingin memiliki tabungan untuk memudahkan transaksi di era serba digital saat ini.

Dengan membuat tabungan Britama X, anak-anak muda bisa mendapatkan beragam keuntungan.

1. Real Time Online

Transaski real time online di lebih dari 10.000 unit kerja BRI dan 23.000 ATM BRI seluruh Indonesia.

2. Aksesibilitas Kartu

Aksesibilitas Kartu ATM atau Debit BRI di jaringan BRI, ATM Bersama, Link, Prima, Cirrus, Maestro dan MasterCard baik (dalam dan luar negeri).

3. Gratis Cover Asuransi

Gratis cover asuransi kecelakaan diri hingga Rp150 juta.

4. Fasilitas e-Banking

Didukung oleh fasilitas e-Banking (mobile banking, internet bangking, SMS notifikasi, dan lain-lain).

5. Suku Bunga Tabungan

Suku bunga tabungan yang kompetitif.

6. Fasilitas Transaksi Otomatis

Dapat memilih fasilitas transaksi otomatis yaitu AFT, AGF, dan Account Sweep.

BritAma X juga memiliki limit transaksi cukup besar dan didukung fasilitas internet banking melalui aplikasi BRImo yang bisa digunakan untuk berbagai jenis transaksi, termasuk tarik tunai tanpa kartu di ATM BRI.

Selain bisa mendapatkan berbagai keuntungan dari BritAma X, kamu juga bisa berkesempatan membawa pulang hadiah menarik dari BritAma FSTVL. Sebab, BritAma x diikutsertakan dalam program BritAma FSTVL.

Program BritAma FSTVL merupakan apresiasi dari BRI untuk nasabah setia dan loyal dalam bentuk rangkaian program undian berhadiah. Kamu bisa mendapat lebih banyak kesempatan dengan mengumpulkan poin undian yang berasal dari poin akuisisi, poin retensi, dan poin loyalti.

advFoto: dok. BRI

Adapun program yang berlangsung selama periode 1 Februari hingga 31 Juli 2022 ini menyiapkan banyak sekali hadiah menarik. Mulai dari 45 unit mobil listrik Hyundai Ioniq 5 Prime, 54 unit Motor Gesits Electric, dan 36 unit Motor Yamaha Fazzio Lux.

Dengan men-download dan membuka rekening BritAma via BRImo, perbanyak transaksi dan tingkatkan saldo, nasabah BRI berkesempatan memenangkan hadiah BritAma FSTVL. Yuk bawa pulang hadiah BritAma FSTVL yang ramah lingkungan dan bisa bikin bumi happy. Informasi lebih lanjut seputar BritAma FSTVL bisa diakses di sini.

(adv/adv)
TOPIK TERKAIT
LAINNYA DI DETIKNETWORK
LIVE REPORT
TERPOPULER