EKOPEDIA

Batas Aman Rasio Utang RI yang Diperdebatkan Prabowo dan Anies

agder maulana | CNN Indonesia
Minggu, 14 Jan 2024 09:00 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Rasio utang menjadi salah satu isu yang muncul pada debat ketiga Pilpres 2024 di Istora Senayan, Jakarta pada Minggu malam (7/1).

Capres nomor urut 3 Prabowo Subianto mengaku tidak khawatir dengan utang luar negeri Indonesia.

Pasalnya, menurut Prabowo, rasio utang Indonesia masih menjadi yang terendah dibanding beberapa negara lain di dunia.