Harga emas Antam anjlok Rp29 ribu menjadi Rp2,322 juta per gram pada hari ini, Selasa (18/11). Untuk harga jual kembali (buyback), emas Antam dibanderol Rp2,183 juta per gram.
Berdasarkan situs resmi Logam Mulia, harga satuan emas terkecil 0,5 gram hari ini Rp1,211 juta, sementara ukuran populer 10 gram berada di level Rp22,175 juta per gram. Ukuran terbesar 1.000 gram dibanderol Rp2,262 miliar (harga dasar tanpa pajak).
Pelemahan harga juga terjadi pada emas yang dijual Pegadaian. Emas produksi UBS turun Rp7.000 menjadi Rp2,422 juta per gram. Sementara emas Galeri24 merosot Rp5.000 menjadi Rp2,418 per gram.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Sesuai dengan Peraturan Menteri Keuangan Nomor 34/PMK.10/2017, pembelian emas batangan dikenakan PPh 22 sebesar 0,45 persen untuk pemegang NPWP dan 0,9 persen untuk non-NPWP.
- Harga emas 0,5 gram: Rp1.211.000
- Harga emas 1 gram: Rp2.322.000
- Harga emas 2 gram: Rp4.584.000
- Harga emas 3 gram: Rp6.851.000
- Harga emas 5 gram: Rp11.385.000
- Harga emas 10 gram: Rp22.715.000
- Harga emas 25 gram: Rp56.662.000
- Harga emas 50 gram: Rp113.245.000
- Harga emas 100 gram: Rp226.412.000
- Harga emas 250 gram: Rp565.765.000
- Harga emas 500 gram: Rp1.131.320.000
- Harga emas 1.000 gram: Rp2.262.600.000
- 0,5 gram: Rp1.268.000
- 1 gram: Rp2.418.000
- 2 gram: Rp4.766.000
- 5 gram: Rp11.826.000
- 10 gram: Rp23.588.000
- 25 gram: Rp58.825.000
- 50 gram: Rp117.557.000
- 100 gram: Rp234.997.000
- 250 gram: Rp583.757.000
- 500 gram: Rp1.167.514.000
- 1.000 gram: Rp2.335.028.000
- 0,5 gram: Rp1.308.000
- 1 gram: Rp2.422.000
- 2 gram: Rp4.805.000
- 5 gram: Rp11.871.000
- 10 gram: Rp23.618.000
- 25 gram: Rp58.929.000
- 50 gram: Rp117.614.000
- 100 gram: Rp235.135.000
- 250 gram: Rp587.665.000
- 500 gram: Rp1.173.949.000.