
Paket Ekonomi Tak Bertaji
Jokowi gigit jari melihat kenyataan ekonomi kuartal I hanya melaju 4,92 persen, jauh dibawah perkiraan yang dibuatnya maupun para pengamat yang sempat yakin bisa menembus 5 persen. Taji 12 paket kebijakan ekonomi pemerintah kini dipertanyakan.