
Sejumlah anak bersama orang tuanya bermain di kawasan Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) Taman Puring, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan. Setelah direvitalisasi sejak bulan September 2019, kini Taman Puring sudah dapat dikunjungi oleh masyarakat.
Sejumlah anak bersama orang tuanya bermain di kawasan Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) Taman Puring, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan. Setelah direvitalisasi sejak bulan September 2019, kini Taman Puring sudah dapat dikunjungi oleh masyarakat.
Dahulu Taman Puring identik dengan preman dan kriminal, saat ini nuansa seram tersebut telah sirna dengan kehadiran RPTRA Taman Puring.
Tak hanya anak-anak yang bermain sejumlah wahana permainan sederhana, orang dewasa juga banyak yang datang untuk berolahraga.