FOTO: Belajar soal Rumah Sakit di Klinik Teddy Bear Belgia
CNN Indonesia
Kamis, 09 Mar 2023 13:45 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia --
Klinik Teddy Bear di Brussel, Belgia hadir untuk memperkenalkan lingkungan rumah sakit pada anak. Anak-anak boleh membawa boneka kesayangannya untuk diperiksa.