FOTO: Giorgio Armani Perdana Pamerkan Koleksi Tanpa Sang Pendiri
CNN Indonesia
Selasa, 20 Jan 2026 17:30 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --
Jenama Giorgio Armani kembali memamerkan koleksinya pada Senin (19/1). Ini menjadi koleksi perdana bagi jenama usai kepergian sang pendiri, Giorgio Armani.