Momen Seru Warga AS Bermain Ski di Jalanan Bersalju Boston
Selasa, 27 Jan 2026 16:30 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Rekaman video menunjukkan warga bermain ski dan snowboarding di sepanjang jalan di Boston, Amerika Serikat, yang tertutup salju, Minggu (25/1).
Cuaca ekstrem telah menurunkan salju dengan ketinggian 30 sentimeter di Amerika Serikat, mulai dari wilayah New Mexico hingga New England.
Cuaca ini juga telah membatalkan ribuan penerbangan dan memicu pemadaman listrik di beberapa wilayah di Amerika Serikat.
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
VIDEO LAINNYA