FOTO: Hening dan Khusyuk Menyambut Waisak
ANTARA/ AFP | CNN Indonesia
Sabtu, 18 Mei 2019 17:56 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --
Umat Buddha akan merayakan hari raya Waisak pada Minggu (19/5). Sederet rangkaian ritual dilakukan sebelumnya.