FOTO: Ribuan Memorabilia David Bowie Dipamerkan di London
REUTERS | CNN Indonesia
Kamis, 11 Sep 2025 11:36 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --
90.000 item, termasuk kostum hingga berkas lirik tulisan tangan David Bowie dipamerkan kepada publik di London.