Serangan udara Israel menghantam Jalur Gaza pada Selasa (19/4). Israel melancarkan gempuran ini untuk merespons serangan roket dari wilayah Palestina.