VIDEO: Ribuan Warga Inggris Gelar Aksi Dukung Palestina Usai Veto AS

REUTERS | CNN Indonesia
Minggu, 10 Des 2023 15:45 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Ribuan warga menghadiri aksi solidaritas terhadap Palestina di London, Inggris, pada Sabtu (9/12).

Massa berjalan dari persimpangan Bank London menuju alun-alun parlemen, dengan membawa papan gencatan senjata.

Israel membombardir Khan Younis di Gaza Selatan usai Amerika Serikat menggunakan hak vetonya atas resolusi gencatan senjata Dewan Keamanan PBB.

Sejak agresi Israel ke Palestina 7 Oktober lalu, setidaknya 17.487 warga Palestina tewas menjadi perang.


LAINNYA DI DETIKNETWORK
LIVE REPORT
TERPOPULER