
China menegaskan siap berperang lawan Amerika Serikat dalam bentuk apa saja imbas 'Perang Dagang' yang Kembali diterapkan Presiden Donald Trump.
"Jika perang adalah yang diinginkan AS-- entah itu perang tarif, perang dagang, atau bentuk perang lainnya--kami siap bertarung hingga akhir," -- Kedutaan Besar China di Washington, AS, via X, Rabu (5/3).