FOTO: Israel Gempur Sekolah di Gaza utara, Anak-anak Jadi Korban
CNN Indonesia
Sabtu, 12 Jul 2025 22:20 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia --
Serangan Israel terhadap sekolah Halima Saadiya di Jabalia, Jalur Gaza utara, pada Jumat 11 Juli 2025, menyebabkan banyak korban tewas dan terluka.