FOTO: Protes Warga AS usai Ibu 3 Anak Ditembak Mati Petugas ICE
AFP, REUTERS | CNN Indonesia
Jumat, 09 Jan 2026 13:35 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia --
Gelombang protes besar pecah di Minneapolis setelah agen Imigrasi dan Penegakan Bea Cukai (ICE) menembak mati perempuan bernama Renee Nicole Good di Minnesota.