Detik-detik sebelum Agen ICE Tembak Mati Warga Minnesota AS
Senin, 26 Jan 2026 10:35 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Rekaman video menunjukkan aksi agen ICE sebelum menembak warga Minnesota, Amerika Serikat pada Sabtu (24/1).
Terlihat agen ICE berhadapan dan mendorong Alex Pretti beberapa saat sebelum menembaknya.
Penembakan ini terjadi beberapa minggu setelah ICE menembak mati seorang warga Minnesota pada 8 Januari.
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
VIDEO LAINNYA