Indonesia resmi mencatat total satu juta kasus positif Covid-19 setelah pada Selasa (26/1) ada penambahan kasus baru sebanyak 13.094 kasus.