FOTO: Seruan Darurat Iklim Jelang Hari Lingkungan Hidup
Adi Maulana Ibrahim | CNN Indonesia
Jumat, 04 Jun 2021 18:25 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
CNN Indonesia --
Sejumlah aktivis lingkungan yang tergabung dalam Aksi Jeda Untuk Iklim menggelar aksi di sekitar Patung Kuda, Jalan MH. Thamrin, Jakarta Pusat, Jumat (4/6).