FOTO: Perempuan Tolak Kekerasan Seksual dan Kemiskinan
CNN Indonesia
Selasa, 08 Mar 2022 14:17 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --
Momentum Hari Perempuan Internasional dimanfaatkan untuk menyuarakan tuntutan pengesahan RUU TPKS oleh aktivis dan kaum buruh.