Ketum PSI Kaesang Pangarep mengaku target utama dia setelah jadi pimpinan partai adalah membuat PSI lolos ke Parlemen di Pemilu 2024 mendatang.