Gempa M 4,7 Guncang Nabire, Papua Tengah
Minggu, 18 Agu 2024 22:51 WIB
Ilustrasi. Gempa berkekuatan magnitudo 4,7 mengguncang Nabire, Papua Tengah, pada Minggu (18/8) pukul 22.27 WIB. (Istockphoto/ Furchin)
Gempa berkekuatan magnitudo 4,7 mengguncang Nabire, Papua Tengah, pada Minggu (18/8) pukul 22.27 WIB.
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) melaporkan lokasi gempa berada di 3.39 Lintang Selatan dan 135.74 Bujur Timur.
"Pusat gempa berada laut 26 kilometer tenggara Nabire, dengan kedalaman 10 kilometer," bunyi pengumuman resmi akun @infoBMKG di X (dulu Twitter).
ARTIKEL TERKAIT
TOPIK TERKAIT
TERPOPULER
Transisi Darurat Aceh Berakhir, Pemulihan Bencana Ditetapkan 90 Hari
Nasional • 47 menit yang laluPosisi Polri di Bawah Presiden Dinilai Sudah Tepat-Sesuai Konstitusi
Nasional • 3 jam yang laluMendikdasmen: Perbaikan Sekolah Bencana Rampung Sebelum Ajaran Baru
Nasional • 4 jam yang laluPutusan Rapat Pleno, Gus Yahya Resmi Kembali Jadi Ketum PBNU
Nasional • 6 jam yang laluPMK Jatim Capai 927 Kasus, Khofifah Distribusikan 453 Ribu Vaksin
Nasional • 4 jam yang laluLAINNYA DARI DETIKNETWORK