VIDEO: Prabowo Naikkan Gaji Hakim Hingga 280 Persen
Sekretariat Presiden | CNN Indonesia
Kamis, 12 Jun 2025 13:24 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --
Presiden RI Prabowo Subianto resmi menaikkan gaji hakim di Indonesia. Kenaikan gaji tersebut hingga 280 persen.
Pernyataan Prabowo tersebut disampaikan di acara Pengukuhan Hakim MA, Jakarta pada Kamis (12/6).
Prabowo mengaku telah memerintahkan jajarannya untuk mencari uang demi menaikkan gaji hakim.