FOTO: Ribuan Sopir Mikrotrans Akan Dilatih Ulang

CNN Indonesia
Rabu, 19 Nov 2025 16:05 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Pemprov DKI Jakarta berencana melatih ulang seluruh sopir mikrotrans untuk meningkatkan kualitas layanan transportasi publik di ibu kota RI tersebut.

LAINNYA DI DETIKNETWORK
LIVE REPORT
TERPOPULER