AC Milan akan menghadapi Inter Milan dalam Derby della Madonnina di pentas Liga Italia yang bisa menentukan dalam perburuan Scudetto, Minggu (21/2).