Jack Miller dan Joan Mir gagal finis di MotoGP Portugal 2022 setelah terlibat tabrakan di Sirkuit Portimao.
Usai balapan Miller mengakui kesalahannya dan meminta maaf kepada Mir dan Suzuki.