FOTO: Tyson Fury Selamat dari Knock Down Francis Ngannou

CNN Indonesia
Minggu, 29 Okt 2023 11:21 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Tyson Fury selamat dari knock down ronde ketiga dan menang angka atas Francis Ngannou dalam duel tinju kelas berat di Riyadh, Arab Saudi.

LAINNYA DI DETIKNETWORK
LIVE REPORT
TERPOPULER