FOTO: Osimhen Cetak 2 Gol, Nigeria Tumpas Mozambik di Piala Afrika

Reuters | CNN Indonesia
Selasa, 06 Jan 2026 10:22 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Nigeria berhasil lolos ke babak perempat final usai mengalahkan Mozambik 4-0 pada babak 16 besar Piala Afrika 2025.