FOTO: Man United Rontok di Old Trafford

AFP, REUTERS | CNN Indonesia
Senin, 12 Jan 2026 13:04 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Manchester United tersingkir dari Piala FA setelah kalah 1-2 dari Brighton and Hove Albion pada babak ketiga di Old Trafford, Minggu (11/1).