Adu Cepat di MotoGP Argentina
Bagikan:
MotoGP 2019 memasuki seri kedua di Sirkuit Termas De Rio Hondo, Argentina. MotoGP Argentina selalu menghadirkan kontroversi yang diprediksi akan kembali memberi cerita menarik musim ini.