
Indonesia vs Burundi di FIFA Matchday
Timnas Indonesia vs Burundi dalam agenda FIFA Matchday akan berlangsung di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, pada Sabtu (25/3) dan Selasa (28/3). Pertandingan ini sangat penting untuk mendongkrak ranking Indonesia.