Penentuan Gelar di MotoGP Thailand Bagikan: Marc Marquez memiliki kesempatan pertama merebut gelar juara dunia MotoGP 2019 pada balapan GP Thailand di Sirkuit Buriram. Mampukah Marquez melakukannya di tengah kondisi cedera?