FOTO: Melihat Daur Ulang Sampah Plastik

CNNIndonesia/Adhi Wicaksono | CNN Indonesia
Jumat, 29 Mar 2019 14:00 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Sampah dan botol plastik diduga menjadi polutan terbesar yang mencemari laut dan pantai. Sementara itu, konsumsi plastik masyarakat terus meningkat.