FOTO: 'Pohon Cair' Buatan Bersihkan Udara Buenos Aires
REUTERS | CNN Indonesia
Rabu, 08 Mei 2024 13:32 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia --
Sejumlah pakar Argentina membuat 'pohon cair' untuk menghilangkan karbon dioksida dari udara dan menghasilkan oksigen di daerah perkotaan.