
Ancaman Kecerdasan Buatan
Peranti lunak yang bisa berpikir untuk mengambil keputusan dinilai berbahaya. Ilmuwan kondang seperti Stephen Hawking atau Ellon Musk mengakui hal itu. Ini adalah ancaman baru umat manusia di masa depan.