NASIONAL, PERISTIWA

Daftar Musibah TKI Tenggelam dalam Setahun

CNN Indonesia
Rabu, 02 Nov 2016 17:00 WIB
Kep Riau, CNN Indonesia -- Musibah kapal karam di perairan Nongsa Batam, menambah panjang daftar insiden maut yang menimpa rombongan TKI ilegal. Dalam setahun belakangan, sedikitnya 3 insiden kapal pengangkut TKI Ilegal yang karam. Jumlah korban mencapai ratusan jiwa. 

VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red