Manado, Sulawesi Utara, CNN Indonesia -- Pameran alutsista US Marine di Landasan Udara Samratulangi, Manado, menarik antusias dan menjadi objek swafoto warga. Kesempatan tersebut juga dimanfaatkan oleh para pelajar untuk berinteraksi langsung dengan tentara Amerika.