JELANG AKSI 212

Ribuan Peserta Aksi 212 Mulai Berangkat ke Jakarta

CNN Indonesia
Kamis, 01 Des 2016 22:00 WIB
Daerah, CNN Indonesia -- Ribuan orang dari berbagai daerah yang akan mengikuti aksi 2 Desember, mulai berangkat dari daerah masing-masing. Di Surabaya, ratusan massa berangkat menuju Jakarta, melalui stasiun Pasar Turi. Di Purwakarta, ribuan massa yang telah mendaftarkan diri, akan diberangkatkan secara bertahap dengan menggunakan kendaraan pribadi, bus dan kereta api.

VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red