KASUS DUGAAN SUAP PATRIALIS

Wacana Lembaga Pengawas Eksternal Mahkamah Konstitusi

CNN Indonesia
Selasa, 31 Jan 2017 19:30 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Kasus Suap Patrialis Menambah Panjang Kasus Hakim MK yang Terjerat Korupsi. Wacana Adanya Lembaga Eksternal untuk Mengawasi MK Pun Mencuat di Publik. Pasalnya Pengawasan Ketat oleh Dewan Etik Secara Internal Belum Ampuh untuk Menangkal Korupsi di Tubuh Lembaga Konstitusi Tersebut.

VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red