EKONOMI
Pertumbuhan Kegiatan Dunia Usaha Melambat
CNN Indonesia
Rabu, 11 Okt 2017 15:30 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Perlambatan ekonomi global dan konsolidasi di tingkat domesti membuat kegiatan usaha di Indonesia juga turut berdampak. Hasil survei kegiatan dunia usaha (SKDU) oleh bank Indonesia memperlihatkan, saldo bersih tertimbang pada kuartal III-2017 tumbuh melambat sebesar 14,36%.