"KENTUT" INGIN BERGANTI NAMA

CNN Indonesia
Kamis, 19 Apr 2018 23:27 WIB
Tangerang, Banten, CNN Indonesia -- Merasa risih dan menghindari anaknya menjadi olok-olok di kemudian hari, seorang pria bernama Kentut menempuh jalur hukum untuk mengubah namanya. Kentut ingin mengubah namanya menjadi Ikhsan Hadi di pengadilan negeri Tangerang, Banten dan hasil keputusan majelis hakim akan dibacakan pada  sidang senin pekan depan. 

VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red