Pemprov DKI Tutup Kali Sentiong Dengan Waring

CNN Indonesia
Sabtu, 21 Jul 2018 19:24 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Pemerintah Provinsi DKI Jakarta berupaya menghilangkan aroma tidak sedap dari Kali Sentiong, yang bersebelahan dengan Wisma Atlet Asian Games, di Kemayoran, Jakarta Pusat.
Caranya adalah dengan menutup kali dengan jaring berlubang kecil yang disebut Waring.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red