Upaya Kurangi Kantong Plastik

CNN Indonesia
Kamis, 21 Feb 2019 08:52 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Guna meminimalisir jumlah sampah plastik, pemerintah kabupaten Bandung, meluncurkan program pengurangan kantong plastik, serentak di toko-toko ritel seluruh wilayah kabupaten Bandung. Program ini juga merupakan upaya mendukung program Citarum Harum, dan mengatasi persoalan banjir kabupaten Bandung secara bertahap. 

VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red