Korban Ledakan Mal Taman Anggrek Bertambah

CNN Indonesia
Kamis, 21 Feb 2019 09:36 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Korban ledakan kebocoran pipa gas di Pujasera lantai 4 Mall Taman Anggrek , bertambah menjadi tujuh orang. Dari tujuh orang pegawai yang menjadi korban , tiga orang mengalami luka bakar serius hingga 20 persen lebih dan mengalami taruma.

VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red