VIDEO: Berkas Kasus Joko Driyono Dilimpahkan Ke Kejaksaan

CNN Indonesia
Sabtu, 06 Apr 2019 13:09 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Berkas perkara kasus penghancuran barang bukti mafia bola, dengan tersangka mantan pelaksana ketua umum PSSI Joko Driyono, telah dilimpahkan ke Kejaksaan Agung. Kini penyidik masih menunggu jawaban dari Jaksa Penuntut Umum, untuk selanjutnya dapat melimpahkan tersangka dan barang bukti. 

VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red