VIDEO: Aturan Pemungutan dan Perhitungan Suara

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Selasa, 16 Apr 2019 17:33 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Sementara itu, komisi pemilihan umum mengingatkan masyarakat untuk tidak mem-publikasikan kegiatan pencoblosan surat suara, saat pemilu 17 april. Komisioner kpu wahyu setiawan mengatakan, aturan tersebut tertuang dalam peraturan kpu nomor 3 pasal tahun 2019, tentang pemungutan dan penghitungan suara . Wahyu menjelaskan, kegiatan seperti swafoto dilarang, namun pemilih boleh mempublikasi hasil pemungutan suara

VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red