VIDEO: PKB Tuding Ada Penggelembungan Suara di Jatim
CNN Indonesia
Kamis, 25 Apr 2019 13:49 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia -- Ketua DPC partai kebangkitan bangsa, PKB Surabaya, Musyafak Rouf membuka dokumen untuk mendukung tuduhannya terkait dugaan penggelembungan suara di pemilihan legislatif di Surabaya dan Jawa Timur. Musyafak, yakin penggelembungan suara untuk partai tertentu ini dilakukan sistematis, terstruktur dan massif.