Jakarta, CNN Indonesia -- Sidang lanjutan kasus prostitusi online, yang ditunda pada selasa lalu, dilanjutkan pada hari ini, di Pengadilan Negeri Surabaya, Jawa Timur.Sudah ada koresponden CNN Indonesia, Gita Gowinda, di Pengadilan Negeri Surabaya, Jawa Timur.