VIDEO: Pedagang Pasar Tanah Abang Kembali Bejualan
CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Jumat, 24 Mei 2019 13:43 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia -- Para pedagang di kawasan Tanah Abang, Jakarta Pusat mulai kembali berjualan, Jumat (24/5) pagi. Aktivitas perdagangan di Tanah Abang sempat tutup karena adanya aksi 22 Mei. Para penumpang KRL pun sudah ramai, setelah Stasiun Tanah Abang juga tutup pada 22 Mei lalu.