VIDEO: Vanessa Angel Bebas

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Minggu, 30 Jun 2019 13:18 WIB
Surabaya, CNN Indonesia -- Kasus pelanggaran undang-undang informasi dan transaksi elektronik, UU ITE, dan dugaan prostitusi online, yang menjerat nama artis Vanessa Angel akhirnya menemui titik akhir. Minggu pagi , Vanesa bebas dari tahanan lapas kelas satu Surabaya. Pembebasan Vanesa sudah sesuai berdasarkan putusan pengadilan, yakni lima bulan kurungan