VIDEO: Cuaca Buruk, Pencarian Helikopter Disetop Sementara
CNN Indonesia
Selasa, 02 Jul 2019 09:30 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia -- Pencarian hari keempat, helikopter MI-17 milik TNI angkatan darat yang hilang di kabupaten pegunungan Bintang, Papua, dihentikan sementara karena cuaca buruk.